Friday, June 19, 2015

Pengertian Metode Argumentasi

berita-tidak-kourum-rapat-timwas-century-gagal-ambil-kesimpulan-12222_aArgumentasi dimaksudkan untuk membuktikan kebenaran suatu gagasan atau pendapat. Oleh karena itu, penulis harus menyajikan gagasan secara logis, kritis dan sistematis dengan alasan atau bukti yang kuat sehingga gagasan atau pendapat tersebut tidak dapat disangkal kebenarannya. Untuk mendukung atau membuktikan kebenaran gagasan atau pendapat tidak jarang penulis menggunakan data atau fakta, gambar, grafik dan sebagainya

Ada bermacam-macam cara (metode) untuk membuat atau memperkuat argumentasi, antara lain sebagai berikut :

1. Kausal

Pembenaran pendapat dengan mengemukakan alasan yang berupa sebab-sebab atau akibat-akibat. Polanya bisa sebab-akibat, akibat-sebab atau sebab akibat yang berantai. Contoh :

Bunga bank yang tinggi potensial menjadi penghambat pertumbuhan sektor riil. Padahal, sektor riil adalah cermin dari pertumbuhan ekonomi yang sesungguhnya. Jika bunga bank tinggi, banyak pemilik dana akan memilih memperkerjakan uangnya dibank dalam bentuk tabungan atau deposito daripada untuk investasi. Dalam bentuk tabungan atau deposito uang aman, tidak spekulatif dan hasilnya pasif. Sementara jika untuk investasi, pemilik dana masih dihadapkan pada kemungkinan rugi. Disisi lain, jika bunga pinjaman tinggi, pengusaha juga akan berpikir panjang untuk mengembangkan usahanya menggunakan dana pinjaman. Oleh karena itu, pemerintah dan bank Indonesia harus berupaya untuk menurunkan suku bunga serendah mungkin jika mengharapkan pertummbuhan ekonomi yang berbasis sektor riil

2. Keadaan yang memaksa

Pembenaran pendapat dengan mengemukakan berbagai jalan buntu sehingga tidak ada jalan atau alternative lain. Contoh :

Jika terjadi krisis ekonomi seperti pada tahun 1997, dimana dolar naik dari Rp 2.600 menjadi Rp 12.000, tidak ada cara lain bagi pemerintah c.q bank Indonesia kecuali menaikkan suku bunga. Ketika itu bunga bank mencapai 70%. Memang ini pilihan pahit. Bank-bank akan mengalami negative spread dan sektor riil akan lumpuh. Tetapi kalau tidak diambil langkah bunga tinggi, rush akan benar-benar terjadi, bank-bank akan kolaps dan rupiah akan lebih hancur

3. Analogi

Pembenaran pendapat berdasarkan asumsi bahwa jika dua hal memiliki banyak persamaan, dalam hal lain tentu ada yang sama pula. Atau, penggunaan pembanding untuk mengambil simpulan atas suatu hal yang memiliki persamaan sifat dasar. Contoh :

Bulan pernah menjadi lambing kecantikan kaum hawa. Wanita akan senang sekali kalau cantik seperti bulan. Cahayanya membuat indah, menerangi, tetapi sejuk dan tidak membuat panas. Ketika itu bulan memang masih suci, belum terinjak kaki manusia. Tetapi kini bulan telah diinjak-injak oleh kaki manusia. Bulan tidak suci lagi. Maka wanita tentunya akan terhina kalau dikatakan cantik seperti bulan

4. Perbandingan

Pembenaran pendapat dengan cara membandingkan dua hal, situasi atau kondisi. Contoh :

Kerugian akibat gempa 5,8 SR yang melanda DIY dan jawa tengah ternyata sangat besar. Rumah yang roboh atau rusak berat mencapai 145.000 unit. Jumlah korban meninggal sekitar 5.600 orang. Apa yang terjadi kalau kekuatan gempanya seperti dijepang atau iran yang mencapai 8 SR lebih? Tentu saja rumah yang roboh dan korban yang meninggal akan lebih banyak lagi

5. Pertentangan

Pembenaran pendapat dengan mempertentangkan dua situasi atau kondisi. Contoh :

Perkembangan sektor riil terhambat karena bunga bank masih tinggi. Saat ini bunga pinjaman masih bertengger antara 18-20%. Kalau bunga pinjaman diturunkan hingga 8-10%, tentunya pertumbuhan sektor riil akan terasa lebih baik

6. Kesaksian

Pembenaran pendapat dengan menggunakan atau mendasarkan pada keterangan saksi. Metode ini banyak dipakai di pengadilan atau persidangan oleh jaksa dan pengacara. Contoh :

Saudara bisa saja mengelak dari tuduhan money politik. Tetapi, saksi-saksi mengatkan bahwa mereka menerima uang dari orang-orang yang mengaku sebagai tim sukses saudara. Jadi, saudara terbukti secara sah dan meyakinkan bahwa saudara telah melakukan pelanggaran undang-undang dengan melakukan money politik

7. Autoritas

Pembenaran pendapat berdasarkan pendapat para ahli. Contoh :

William Wallace, analis ekonomi bank dunia mengemukakan bahwa faktor utama yang menyebabkan peningkatan angka kemiskinan di Indonesia secara signifikan bukanlah kenaikan harga BBM, melainkan karena kenaikan harga beras. Sebab, kenaikan harga BBM telah diimbangi SLT (sumbangan langsung tunai) sementara sebagian besar rakyat miskin bukanlah petani produsen beras. Tetapi konsumen beras. Dengan demikian kalau pemerintah Indonesia ingin mengurangi kemiskinan, kran impor beras harus dibuka

8. Generalisasi

Pembenaran pendapat atau simpulan berdasarkan data atau fakta atau kejadian-kejadian yang bersifat khusus. Contoh ;

Reaktor nuklir rusia pernah mengalami kebocoran dan menimbulkan korban jiwa dan kerugian luar biasa besarnya. Brazil, argentina, Pakistan, india, dan philipina juga pernah mengalami kegagalan memanfaatkan reaktor nuklir untuk pembangkit listrik. Bahkan negara maju seperti amerika dan perancis pun pernah mengalami hal yang sama. Melihat pengalaman negara-negara lain, maka tidak selayaknya kalau Indonesia berambisi membangun pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN)

Disqus Comments
Powered by Blogger.

Label

#NgeblogburitBlibli (2) 12 Pahlawan Nasional (1) AC Bau (50) AC Bocor (50) AC Error (50) AC Mati (50) AC Tidak Dingin (50) ac yang benar (1) Admin (1) Adsense blogspot (1) Adsense hosted (1) AdsOptimal (2) Android (17) aplikasi (1) Artis (5) asuransi kesehatan masyarakat (2) AuthorPost (1) bagaimana pake ac yang benar (1) Bahasa Indonesia (49) Bahasa Inggris (1) Bahaya daging kambing (1) Bank (4) Bank Indonesia (1) banner (36) bca (1) beginner's guide (4) Belajar membuat website A sampai Z (1) Beli rumah pakai BPJS (1) bencana (1) Berita (3) Bernyanyi (2) Biduan (3) Bisnis (223) Bisnis Kuliner (162) Bisnis Online (10) BisnisOnline (6) blogger (3) blogger pages (1) blogger posts (2) Blogger Templates (2) Blogging (43) BlogNews (6) Bongkar AC (50) BPJS Kesehatan (1) buat web (637) buat website (637) Bulu mata (1) Business (1) Cara Membuat Website (637) Cara Mendapatkan Kartu Perlindungan Sosial (KPS) (1) cara mendapatkan penghasilan melalui blogspot (1) cara sehat menggunakan ac (1) Cara Sukses (3) Cicil rumah pakai BPJS (1) Cita Citata (1) Cms (1) Corona Virus (11) Covid-19 (12) Cpanel (1) css (1) Cuci AC (50) Daftar BPJS (1) Digital Marketing (20) digital printing (36) Discount Bikin Web (11) Discount Pandemi (10) Discount Pandemi Covid-19 (10) Domain (3) DUKCAPIL (20) E-Commerce (7) Ebook (1) Eyelash (1) Facebook (4) Fokus berita (1) Free web hosting (1) Gadget (1) Game Android (4) go mobile (1) gojek indonesia (1) google adsense (2) Google My Business (2) google search consol (1) gopay (1) Hidrolik (1) Hidrolik Cuci Mobil (1) Hidrolik Mobil (1) Hobi (1) homepage (1) Hosting (1) Hosting gratis (1) how to (2) HUMOR (2) huruf timbul (1) Idol (5) Image Effects (1) Indonesia Terbitkan Uang Baru 2016 (1) Intermezzo (6) Internet (52) IPA (2) IPS (59) Isi Freon (50) jago merah (1) jakarta (1) JAMKESDA (1) Jasa (639) jasa bikin web (640) jasa bikin website (639) Jasa Bongkar Gedung (1) Jasa Bongkar Gedung Tua (1) Jasa Bongkar Rumah (1) Jasa Bongkar Rumah Tua (1) jasa buat web (639) jasa buat website (639) Jasa Pembuat Website (20) jasa pembuatan web (659) jasa pembuatan website (660) Jasa Service AC (51) Jasa Service AC Kontrak (1) Kandungan daging kambing. (1) Karaoke (5) Karir (2) Kartu Kredit (2) Kartu Member (1) kebakaran pasar senen jakarta (2) Kecantikan (1) Kependudukan (20) Kerajinan (3) Keuangan (2520) Kewirausahaan (1) Kimia (2) Kisah Inspiratif (2) Kisah Sukses (2) Komputer (1) Komputer Dan Jaringan (1) konten (1) Kontraktor (1) Kredit Mobil (1) Kredit Motor (1) Kursus PHP-MySQL Paling Murah dan Mudah Dimengerti (4) LAIN - LAIN (2) letter embossed (1) letter timbul (1) LIFE STYLE (2) Manfaat daging kambing (1) marquee (1) Media Sosial (2) Memilih template blog (1) menggunakan ac yang benar (1) Mozaik Islam (3) mp3 (2) mp3 player (2) News (2) ovo (1) pake ac (1) pake ac yang sehat (1) Pandemi Corona (1) Panduan membuat blog dari nol sampai selesai. (1) Pasang AC (50) Pegadaian (3) Peluang Bisnis (163) Peluang Usaha (163) pembuatan website (637) Pendidikan (2) Penyanyi (5) percetakan (36) Persyaratan dan Cara Membuat e-KTP (1) Pet (1) PHOTOSHOP (1) Phpmyadmin (1) Pinjaman (7) Pkn (19) PopojiCms (1) post (1) Promo (3) promo bikin web (1) promo pembuatan website (1) reklame (1) Renungan (3) Ruang Pers Bang Indonesia (1) Selebritish (6) SEO (5) SEO Onpage Adalah (1) Seo Tool (2) Service AC (51) Service AC Kontrak (1) Service Cuci AC (50) Social Media (2) spanduk (36) StarMaker (9) Starmaker Error (3) Starmaker pakai VPN (3) Starmaker tidak bisa dibuka (3) static pages (1) Superstar (5) teks berjalan (1) tema blog (1) Template (3) Tentang Kartu Perlindungan Sosial (KPS) (1) The dangers of using Braces For Dental Care (1) Tips (1) Tips Dan Trik (14) tips mengenai ac (1) tips sehat (1) tips sehat memakai ac (1) TipsNTrick (1) trending news (1) Tutorial (3) Tutorial Blogspot (19) Tutorial membuat halaman kontak blogspot (1) Tutorial Wordpress (6) Uang Baru (1) Uang Baru 2016 (1) Umum (4) Uncategorized (260) Usaha Kuliner (162) verifykasi ownership (1) Viewen (1) Web Developer (88) Web Programing (20) Welding Shop Citra Raya (2) Widget / Gadget (9) Widgets (1) YouTube (2)

DiDUKUNG